Monday, October 24, 2016

METODE PERHITUNGAN PERSEDIAAN FIFO, LIFO, AVERAGE DENGAN SISTEM PERPETUAL (SOAL & JAWABAN)

PT Sangun mencatat persediaan menggunakan sistem perpetual, berikut adalah data persediaan selama bulan Januari 2008 :

Tanggal Keterangan Unit Harga / Unit Total
Januari 1 Awal 20 2.500 50.000
5 Beli 10 2.300 23.000
7 Jual 15 2.600 39.000
12 Jual 9 2.400 21.600
15 Beli 7 2.700 18.900
17 Beli 5 2.550 12.750
20 Jual 13 2.800 36.400
23 Beli 10 2.750 27.500
25 Jual 3 2.850 8.550
31 Beli 4 2.900 11.600

DIMINTA :

A. Hitunglah saldo persediaan akhir, harga pokok penjualan, laba/rugi kotor dengan metode FIFO.
B. Hitunglah saldo persediaan akhir, harga pokok penjualan, laba/rugi kotor dengan metode LIFO.
C. Hitunglah saldo persediaan akhir, harga pokok penjualan, laba/rugi kotor dengan metode AVERAGE.

JAWAB

A. Menggunakan Metode FIFO

Tanggal IN OUT SALDO
Unit Harga Total Unit Harga Total Unit Harga Total
01-Jan-08 20 2.500 50.000
05-Jan-08 10 2.300 23.000 20 2.500 50.000
10 2.300 23.000
07-Jan-08 15 2.500 37.500 5 2.500 12.500
10 2.300 23.000
12-Jan-08 5 2.500 12.500 6 2.300 13.800
4 2.300 9.200
15-Jan-08 7 2.700 18.900 6 2.300 13.800
7 2.700 18.900
17-Jan-08 5 2.550 12.750 6 2.300 13.800
7 2.700 18.900
5 2.550 12.750
20-Jan-08 6 2.300 13.800 5 2.550 12.750
7 2.700 18.900
23-Jan-08 10 2.750 27.500 5 2.550 12.750
10 2.750 27.500
25-Jan-08 3 2.550 7.650 2 2.550 5.100
10 2.750 27.500
31-Jan-08 4 2.900 11.600 2 2.550 5.100
10 2.750 27.500
4 2.900 11.600

Saldo persediaan akhir = 5.100 + 27.500 + 11.600
= 44.200
Harga pokok penjualan = 37.500 + 12.500 + 9.200 + 13.800 + 18.900 + 7.650
= 99.550
Laba/ Rugi Kotor :
Penjualan = 105.550 (39.000 + 21.600 + 36.400 + 8.550)
HPP = (99.550)
Laba Kotor =    6.000

B. Menggunakan Metode LIFO

Tanggal IN OUT SALDO
Unit Harga Total Unit Harga Total Unit Harga Total
1-Jan-08 20 2.500 50.000
5-Jan-08 10 2.300 23.000 20 2.500 50.000
10 2.300 23.000
7-Jan-08 10 2.300 23.000 15 2.500 37.500
5 2.500 12.500
12-Jan-08 9 2.500 22.500 6 2.500 15.000
15-Jan-08 7 2.700 18.900 6 2.500 15.000
7 2.700 18.900
17-Jan-08 5 2.550 12.750 6 2.500 15.000
7 2.700 18.900
5 2.550 12.750
20-Jan-08 5 2.550 12.750 5 2.500 12.500
7 2.700 18.900
1 2.500 2.500
23-Jan-08 10 2.750 27.500 5 2.500 12.500
10 2.750 27.500
25-Jan-08 3 2.750 8.250 5 2.500 12.500
7 2.750 19.250
31-Jan-08 4 2.900 11.600 5 2.500 12.500
7 2.750 19.250
4 2.900 11.600

Saldo persediaan akhir = 12.500 + 19.250 + 11.600
= 43.350
Harga pokok penjualan = 23.000 + 12.500 + 22.500 + 12.750 + 18.900 + 2.500 + 8.250
= 100.400
Laba/ Rugi Kotor :
Penjualan =  105.550 (39.000 + 21.600 + 36.400 + 8.550)
HPP = (100.400)
Laba Kotor =     5.150

C. Menggunakan Metode AVERAGE

Tanggal IN OUT SALDO
Unit Harga Total Unit Harga Total Unit Harga Total
1-Jan-08 20 2.500 50.000
5-Jan-08 10 2.300 23.000 30 2.433 73.000
7-Jan-08 15 2.433 36.495 15 2.433 36.495
12-Jan-08 9 2.433 21.897 6 2.433 14.598
15-Jan-08 7 2.700 18.900 13 2.576 33.498
17-Jan-08 5 2.550 12.750 18 2.569 46.248
20-Jan-08 13 2.569 33.397 5 2.569 12.845
23-Jan-08 10 2.750 27.500 15 2.689 40.345
25-Jan-08 3 2.689 8.067 12 2.689 32.268
31-Jan-08 4 2.900 11.600 16 2.742 43.868

Saldo persediaan akhir = 43.868
Harga pokok penjualan = 36.495 + 21.897 + 33.397 + 8.067
= 99.856
Laba/ Rugi Kotor :
Penjualan = 105.550 (39.000 + 21.600 + 36.400 + 8.550)
HPP = (99.856)
Laba Kotor =   5.694

SELESAI..

26 comments:

  1. sistem periodiknya ada ngga bang?

    ReplyDelete
  2. kurang dimengerti, pertanggal 7 2.600 tapi di fifo ko 2.500

    ReplyDelete
  3. mau nanya, angka 2.433 yang di metode avarage bagian total harga itu cara mencarinya bagaimana ya? makasih

    ReplyDelete
  4. cara hitung penjualannya gimana?

    ReplyDelete
  5. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  6. Kak kalau di penjualan gk ada harganya gimana?

    ReplyDelete
  7. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  8. Kak kalau di penjualan gk ada harganya gimana?

    ReplyDelete
  9. Itu angka penjualan dari mana ya? Kok tiba" 105.550 ?

    ReplyDelete
  10. izin copy untuk di print. terima kasih

    ReplyDelete
  11. klo ada penjualan kredit barang , dengan misal syarat kredit 2/10 , n/30 itu gmn pencatatanya, terus klo diterima pelunasannya berkaitan dengan transaksi tadi juga gimana pencatatanya?

    ReplyDelete
  12. Kak, kalo fifo dan average sistem perpetual punya jurnal penyesuaian ga ?

    ReplyDelete
  13. sangat membantu di dunia Pendidikan.

    jangan lupa juga kunjungi

    https://akupecintaakuntansi.blogspot.com/2018/03/penetepan-harga-pokok-persediaan-dalam.html

    ReplyDelete
  14. Kalo ada retur pembelian sama retur penjualan gimana kak?

    ReplyDelete
  15. Kak ada contoh yg untuk metode rata rata yg biaya perunit dibulatkan sepersepuluh.?

    ReplyDelete
  16. Kak itu disoal kan tgl 7 harga/unit yg terjual 2600 tpi di penyelesaian harga nya berubah jdi 2433,knp berbeda yah?btw mode average...trims

    ReplyDelete
  17. Metode arus biaya, itu apaan. Ada yg tau gk?

    ReplyDelete
  18. Kalau ada syaratnya itu gimana ya?

    ReplyDelete
  19. Ayo jika mau diskusi tentang metode LIFO, FIFO dan Average, silahkan kunjungi:

    https://akupecintaakuntansi.blogspot.com/2018/03/penetepan-harga-pokok-persediaan-dalam.html

    ReplyDelete